Mohon tunggu...
Budiman Hakim
Budiman Hakim Mohon Tunggu... Administrasi - Begitulah kira-kira

When haters attack you in social media, ignore them! ignorance is more hurt than response.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Bedah Artikel "Viking dan Sebuah Cerita"

9 Agustus 2018   11:05 Diperbarui: 9 Agustus 2018   11:19 356
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar: pixabay.com

Artikel yang ditulis oleh Thrio Haryanto ini terus terang sangat menarik perhatian saya. Karena itu saya mau membedahnya sedikit saja. Karena ceritanya luar biasa. Siapa pun yang ingin belajar storytelling, dapat memetik minimal 3 manfaat dari tulisan ini.

Pertama, bagian awal tulisan membuat kita jadi tau lebih banyak tentang Viking. Kita bahkan hanyut dalam cerita bagaimana orang-orang Viking yang begitu buas dan kejam tapi tetap mencintai kesusastraan. Kita jadi bertanya-tanya bagaimana sebuah perbuatan dikotomi bisa dijadikan sikap hidup dalam sebuah bangsa?

Kedua. Kita bisa belajar dari penulis ini bagaimana mencari bridging memanfaatkan time lapse. Setting tiba-tiba berubah menjadi jaman modern dengan penemuan-penemuan teknologi yang mengagumkan. 

Sang Penulis memasukkan bridging tersebut secara mulus ke dalam cerita. Hebatnya lagi bridging tersebut tetep relevan karena masih menyebut viking sebagai benang merahnya. Berabad-abad perpindahan waktu sama sekali tidak membuat pembacanya merasa aneh.

Ketiga, kita bisa belajar bagaimana membuat surprise. Surprise adalah sesuatu yang ga disangka-sangka. Kalo gak surprise, itu namanya ketebak. Kalo ketebak pastinya jadi garing. Di artikel ini, surprisenya bukan cuma ada dan gak ketebak tapi surprisenya juga tinggi.

Salut dan angkat topi setinggi-tingginya buat sang penulis Thrio Haryanto

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun