Mohon tunggu...
Ruang Berbagi
Ruang Berbagi Mohon Tunggu... Dosen - 🌱

Menulis untuk berbagi pada yang memerlukan. Bersyukur atas dua juta tayangan di Kompasiana karena sahabat semua :)

Selanjutnya

Tutup

Nature Artikel Utama

Kadar CO2 Naik Tajam, Kita Lakukan 10 Solusi Ini Sekarang!

16 Mei 2019   05:31 Diperbarui: 16 Mei 2019   12:00 1790
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar: Pixabay.com/GoranH

Matikan alat elektronik yang tak sedang dipakai. Alih-alih nonton televisi atau main game, nikmati alam dan berjumpa langsung dengan orang.

3. Beralih ke lampu LED

Memang harga lampu LED lebih mahal dibanding lampu zaman old. Namun, lampu LED lebih awet, hemat energi, dan bebas merkuri. Lampu LED juga bisa didaur ulang.

4. Rancang rumah dan ruang ramah cahaya matahari dan angin alami

Rumah yang minim jendela akan memerlukan banyak lampu, juga di siang hari. Rumah yang buruk perencanaan sirkulasi udaranya berpeluang membuat pemilik rumah terpaksa membeli kipas angin atau AC.

5. Tanam pohon dan tanaman pangan dan hias di rumah

Jika ada pohon rindang, kesejukan alami akan tercipta sehingga tak perlu membeli AC atau kipas angin.

Menanam tanaman pangan dengan sistem perkebunan dalam pot dan perkebunan vertikal akan memenuhi sebagian kebutuhan pangan Anda.

Artinya, Anda tak harus sering berbelanja ke pasar (dengan kendaraan ber-BBM fosil). Sejatinya, jika makin banyak keluarga mandiri memroduksi pangan, makin tidak diperlukan transportasi pangan dari petani ke konsumen.

Truk-truk pengangkut bahan pangan dengan asap pekat tidak akan banyak berkeliaran di jalanan!

6. Manfaat teknologi untuk bertemu virtual

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun