Mohon tunggu...
Bima Maulana
Bima Maulana Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya adalah mahasiswa Jurusan Teknik Industri Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Pemasaran & Strategi Jitu dalam Project Pencacah Plastik

3 Januari 2024   19:37 Diperbarui: 3 Januari 2024   19:40 103
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Proses Persiapan Pengiriman

Sampah plastik merupakan permasalahan lingkungan yang sulit terselesaikan karena manusia bergantung pada bahan plastik yang begitu mudah digunakan. Salah satu solusi untuk mengentaskan permasalahan plastik adalah dengan mengolah plastik tersebut di mesin penghancur plastik. Dalam hal ini, mahasiswa Teknik Industri UNTAG Surabaya melaksanakan proyek untuk membantu mengurangi permasalahan plastik dengan mengolah sampah plastik menggunakan mesin pencacah.

Dalam proyek pencacah plastik, pemasaran adalah divisi yang penting di antara bagian lainnya, seperti halnya mengendalikan suatu jalannya projek, pemasaran merupakan salah satu bidang penting yang  menentukan maju atau mundurnya suatu usaha. Meskipun departemen pemasaran tidak berfungsi sendiri, namun tetap mempunyai hubungan yang erat dengan departemen lain seperti departemen bahan baku, produksi, sumber daya manusia, dan  keuangan.

Dokumentasi bersama pembeli
Dokumentasi bersama pembeli

Jenis-jenis plastik dan sifat-sifatnya Dalam proyek ini kami akan menjual berbagai jenis plastik dengan sifat-sifat sebagai berikut:

  • LDPE: Bahan bagus jika memiliki sifat fleksibel, namun bahan jenis ini sebaiknya tidak digunakan.
  • HDPE: Merupakan bahan yang baik jika mempunyai sifat keras. Bahan jenis ini tahan terhadap pengaruh cahaya dan tidak mudah pecah.
  • HD: Lebih disukai bahan dengan sifat lebih keras dari HDPE, namun bahan jenis ini mudah rusak saat mencetak produk tutup galon.
  • PET: Plastik ini ringan, kuat, transparan, sekali pakai, dan terutama digunakan untuk kemasan air kemasan.

Strategi kami menerapkan strategi promosi dengan mengunjungi langsung pabrik  di beberapa lokasi. Kami yakin promosi seperti ini lebih efektif karena bisa menjelaskan  secara detail hasil cacahan produk kami. Selain itu kami juga menggunakan bantuan software lingo untuk melihat target keuntungan maksimum yang bisa diperoleh.


Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun