Mohon tunggu...
Giorgio Babo Moggi
Giorgio Babo Moggi Mohon Tunggu... Lainnya - Pembelajar yang tak berhenti untuk menulis

Dream is My Life's Keyword.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Nilai-nilai Dasar yang Terabaikan (yang Tersisa dari KDI 2015)

7 Juni 2015   09:35 Diperbarui: 17 Juni 2015   06:18 68
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Integritas tertanam juga dalam diri permirsa. Jujur dengan pilihannya. Bukan karena alasan suku, agama, atau latar belakang kehidupan ekonominya. Pilih kontestan yang sungguh-sungguh berbakat. Kontes KDI merupakan ajang pencarian bintang, bukan belas kasih untuk mendatangkan keuntungan secara ekonomi.

Transparansi, akuntabilitas, dan integritas adalah nilai-nilai dasar untuk mewujudkan kontes yang lebih berbobot. Ketiga nilai ini dapat menghindari juara 'by grand design'. Apapun hasil KDI 2015, pada akhirnya kita harus ikhlaskan kepada Mahesa. Tetapi, saya tetap percaya dengan ucapan Tobby Ndiwa, musisi dan lawyer,  "soal bakat alam tidak bisa menipu". Waktu akan membuktikan. 'The real champion'; Mahesa atau Azizah? Pun serentak kita sadar; siapakah yang 'tipu-tipu' dibalik semua ini. ***(gbm)


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun