Mohon tunggu...
Riska Mudrika
Riska Mudrika Mohon Tunggu... profesional -

Saya seorang penulis asal atau lepas dan tidak terikat. Yang penting nulis hidup menulis

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Apa Saja Bagian dari Sebuah Website

4 Juli 2013   16:52 Diperbarui: 4 April 2017   16:35 11341
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Halaman Pencarian

Halaman pencarian biasanya tempat menampilkan artikel yang di cari melalui kotak pencarian website itu sendiri. Dengan halaman pencarian maka pengunjung dapat mengakses berbagai artikel yang berada dalam website itu hanya dengan menggunakan kata kunci. Sebuah website semestinya memiliki kotak pencarian atau search box yang terhubung kedalam halama pencarian. Bagaimana cara membuat search box yang terhubung ke halaman pencarian dapat dipelajari dengan mudah.

Dengan berbekal pengetahuan diatas, kita sudah dapat membangun sebuah website sederhana yang menampilkan informasi atau artikel yang kita inginkan. Namun tentunya untuk membangun sebuah website di butuhkan sedikit kemampuan dalam memahami dasar-dasar dari sebuah CMS atau content management system. Untuk memulainya pembaca dapat menggunakan CMS wordpress untuk membangun website sederhana.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun