Mohon tunggu...
Anwar Hidayat
Anwar Hidayat Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Menulis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pembentukan Mode Produksi Suatu Masyarakat

30 Januari 2023   21:14 Diperbarui: 30 Januari 2023   21:31 83
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Meillassoux memandang relasi antara yang material dan yang kultural sebagai relasi internal yang timbal balik, alam materi adalah alam yang termanusiawikan.

 Dalam relasinya dengan manusia, alam menjadi subjek dari bentuk -bentuk eksploitasi yang ragam bentuk bergantung tingkat perkembangan kekuatan produksi. Relasi material yang mengkondisi sekaligus di transformasi dalam realitas kebudayaan, inilah pembentukan mode produksi suatu masyarakat.

Di daerah kabupaten pangandaran memiliki  banyak hasil bumi, yang dapat menunjang   untuk meningkatkan perekonomian daerah. Di antaranya padi, kelapa, kapolaga, dan lain -lain.
Namun dengan penghasilan yang melimpah tersebut, kami merasa kesulitan untuk menjual atau mengekspor hasil bumi yang kami raih untuk meningkatkan perekonomian tersebut.

Nah maka dari itu kita membutuhkan penyaluran  hasil bumi, terhadap pembeli yang mampu membeli dengan harga tinggi dan dapat menampung berbagai macam hasil bumi yang melimpah. Dengan demikian ketika hasil bumi itu dapat di salurkan dengan lancar, maka pembentukan mode produksi masyarakat dapat berjalan dengan semaksimal mungkin.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun