Mohon tunggu...
Airi Kandeouji
Airi Kandeouji Mohon Tunggu... Lainnya - Freelance

Halo aku disini bakal ngebagiin informasi seputar anime, manga dan lainnya| cek profilku untuk info lainnya

Selanjutnya

Tutup

Film

Sinopsis Anime Atri My Dear Moments, Rilis Juli 2024

8 Mei 2024   11:19 Diperbarui: 8 Mei 2024   11:31 116
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sinopsis Anime Atri My Dear Moments, Rilis Juli 2024 (Youtube: Aniplex)

Berikut adalah sinopsis dari "Atri My Dear Moments", di mana anime ini diadaptasi dari novel visual yang diterbitkan oleh ANIPLEX.EXE dengan judul yang sama.

"Atri My Dear Moments" dijadwalkan akan tayang pada Juli 2024 dan animenya diadaptasi oleh studio TROYCA dengan genre Drama dan Romance.

Lagu opening dari "Atri My Dear Moments" akan dibawakan oleh grup idola Nogizaka46, sedangkan lagu ending akan dibawakan oleh grup idola 22/7.

Pemeran dalam "Atri My Dear Moments" yang telah diumumkan sampai saat ini meliputi Hikaru Akao sebagai Atri, Kensho Ono sebagai Natsuki Ikaruga, Anzu Haruno sebagai Ririka Nanami, Youko Hikasa sebagai Catherine, Yoshimasa Hosoya sebagai Ryuuji Nojima, dan Minami Takahashi sebagai Minamo Kamishiro.

Sinopsis Atri My Dear Moments


Atri My Dear Moment menceritakan air laut naik secara tiba-tiba dan tidak dapat dijelaskan secara logis serta telah menyebabkan sebagian besar peradaban manusia berada di bawah air.

Ikaruga Natsuki, seorang anak laki-laki yang telah kehilangan ibu dan kakinya dalam kecelakaan beberapa tahun sebelumnya, kembali dengan kekecewaan dari kehidupan yang keras di kota besar dan menemukan rumah lamanya di pedesaan yang setengahnya telah ditelan laut.

Di tinggal tanpa keluarga,  yang dia miliki hanyalah sebuh kapal selama yang ditinggalkan oleh nenek ahli kelautan, dan juga hutang-hutangnya.

Satu-satunya harapan untuk dapat memulihkan impian masa depannya yang telah hilang adalah dengan cara mengambil ksempatan yang diberikan kepadannya oleh penagih utang yang mencurigakan bernama Catherine. Mereka berlayar untuk mencari sisa-sia reruntuhan laboratorium neneknya yang tenggelam untuk menemukan harta karun yang dia tinggalkan dari sana.

Namun, saat mereka mendekat bukanlah kekayaan atau permata, melainkkan gadis yang tertiduru di peti mati di dasar laut bernama Atri.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun