Lihat ke Halaman Asli

Feisy

patty baker

Review Film: Jatuh Cinta Seperti di Film-film

Diperbarui: 3 April 2024   20:02

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

tuturpedia.com

Sinopsis:

Jatuh Cinta Seperti di Film-Film karya Yandy Laurens ini bercerita tentang Bagus (Ringgo Agus Rahman) adalah seorang penulis adaptasi script film terkenal, dan Hana (Nirina Zubir) yang adalah seorang florist

Bagus akhirnya mendapat project untuk menulis script-nya sendiri. Lewat naskahnya itu, Bagus ingin menuliskan kisah yang berisikan perasaan Bagus terhadap Hana. Hana adalah teman Bagus di SMA. Ia baru saja kehilangan suami tercintanya, Denny. 

Ketika proses pembuatan naskah, mereka dipertemukan kembali dan kembali menjalin komunikasi sehingga keduanya makin akrab. Namun Hana tidak sengaja membaca script Bagus.

Review:

detik.com

Untuk saya, film ini diawal ngebosenin tapi setelah itu, layak di tonton dengan premis yang ada di film ini. Yandy Lauren mengerjakan kerja yang bagus untuk film ini, sinematografi pun cukup apik dengan shot-shotnya yang cukup bagus untuk ukuran film macam ini.

Karakter-karakter di Jatuh Cinta Seperti di Film-Film tidak ada villain sehingga kita penonton tidak di kesalkan dengan villain. saya dengar juga film ini berdasarkan kisah pemain utama (Ringgo Agus Rahman), membuat film ini lebih seru.

voi.id

Walaupun ini film hitam putih namun tidak membosankan yang saya kira, dan film ini tidak kalah dari film lainnya.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline