Mohon tunggu...
alfiyah dhiya ulhaq
alfiyah dhiya ulhaq Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

ALFIYAH DHIYA ULHAQ_ 22107030098_ UIN SUNAN KALIJAGA

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

4 Olahan Tahu ala Anak Kost, Yuk Simak Apa Saja Resepnya!

22 Mei 2023   17:47 Diperbarui: 22 Mei 2023   17:57 512
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
 sumber gambar: pinterest/jessicagavin.com

Kompasianer, sudah tidak asing lagi bukan mendengar kata tahu,pasti kamu juga sering memakan nya.Nah di artikel ini aku akan membahas olahan dan resep apa saja yang bisa di masak dari bahan baku "tahu". 

Tahu adalah makanan yang dibuat dari endapan perasan biji kedelai yang mengalami koagulasi. Tahu berasal dari Tiongkok, seperti halnya kecap,tauco,bakpau,dan bakso. Nama "tahu" merupakan serapan dari bahasa Hokkian (tauhu) (Hanzi : , hanyupinyin : doufu), yang secara harfiah berarti "kedelai terfermentasi". 

Tahu telah dikenal di Tiongkok sejak zaman Dinasti Han sekitar 2200 tahun lalu. Penemunya adalah Liu An (Hanzi: ) yang merupakan seorang bangsawan, cucu dari Kaisar Han Gaozu, Liu Bang yang mendirikan dinasti Han. 

Versi tahu yang dikenal di Jepang adalah tahu sutra (,kinugoshi tofu). Tahu sutra lebih lunak dan kurang tahan terhadap pengolahan lebih lanjut, sehingga biasanya dikonsumsi mentah. 

Tahu secara umum dibawa para perantau Cina ke seluruh penjuru dunia sehingga menyebar ke Asia Timur dan Asia Tenggara, lalu juga makhirnya ke seluruh dunia. Tahu di indonesia telah mengalami indigenisasi sehingga muncul berbagai varian tahu serta makanan berbahan tahu. 

Tahu juga mengandung berbagai manfaat untuk kesehatan yakni bisa menurunkan resiko anemia. Karena penyakit anemia merupakan kondisi dimana seseorang mengalami cepat lelah, pusing, pucat dan sakit dada. 

Adapaun tahu memiliki kalori yang sangat rendah, yang menjadikan menu bagi seseorang ingin menurunkan berat badan nya. Tampilan luar tahu ada dua yang berwarna putih maupun kuning. 

Karena populernya, tahu menjadi bagian pelengkap yang ditemui di berbagai  tempat makan seperti warteg, warung nasi padang dan di tingkat sosial indonesia, menu yang selalu digandengan dengan tempe. Di Kediri tahu kuning menjadi makanan yang khas. Karena tahu ini dikenal sebagai tahu takwa. 

Tempat lain yang juga terasosiasi dengan tahu adalah Sumedang (tahu sumedang). Tahu masih terkait dengan kembang tahu dan tauhue ( disebut juga sebagai "kembang tahu") menurut cara pembuatannya. 

Dalam artikel ini, aku akan membahas beberapa resep olahan tahu ala anak kost yang lezat dan mudah dibuat dengan harga low budget. Bukan hanya itu,terdapat  juga beberapa olahan tahu buat cemilan ketika kita lagi nugas, atau lagi kumpul bareng temen-temen. Melalui rekomendasi resep aneka olahan tahu ini, teman-teman tidak akan kebingungan lagi untuk mengolah menu makan yang itu-itu aja.Yuk langsung saja kita simak resep tahu ala anak kost dibawah ini!!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun