Profil
Saya Ajeng Rama Indriyati, mahasiswa Keperawatan di Universitas Muhammadiyah Tangerang. Saat ini saya sedang menempuh pendidikan untuk menjadi perawat yang tidak hanya terampil secara klinis, tetapi juga peka terhadap kebutuhan pasien secara holistik. Saya senang belajar hal-hal baru, aktif mengikuti kegiatan kampus, dan suka menulis sebagai cara untuk berbagi pandangan, pengalaman, serta pengetahuan. Melalui Kompasiana, saya ingin menyuarakan isu-isu seputar kesehatan, pendidikan, dan kehidupan mahasiswa keperawatan dari sudut pandang saya sendiri.
Bergabung 10 Juni 2025
Statistik
Label Populer
FOLLOWING 2
putri junita
https://www.kompasiana.com/putrijunita4797
Nama saya Putri Junita. Saya adalah seorang mahasiswi jurusan Keperawatan di Universitas Muhammadiyah Tangerang. Saya memiliki ketertarikan yang besar dalam bidang kesehatan dan pelayanan masyarakat. Saya dikenal sebagai pribadi yang ramah, peduli, dan bertanggung jawab. Dalam menjalani perkuliahan, saya selalu berusaha untuk disiplin, teliti, dan memberikan yang terbaik, baik dalam aspek akademik maupun praktik di lapangan. Saya bercita-cita menjadi perawat profesional yang mampu memberikan pelayanan kesehatan dengan penuh empati dan dedikasi kepada masyarakat.
Ida Rahma
https://www.kompasiana.com/idarahma3937
Saya ida rahmawati, Seorang mahasiswa keperawatan yang sedang menempuh pendidikan. Di sela kesibukan kuliah dan praktik, saya memiliki hobi berenang yang tidak hanya menyegarkan tubuh tetapi juga menyehatkan jiwa.
Tujuan saya mengikuti kompasiana yaitu ingin membangikan atau mengedukasi seputar kesehatan yang dapat di cerna oleh semua kalangan