Mohon tunggu...
Foodie

Mengenal Kopi Begitu Juga Filosofinya

13 Desember 2018   17:53 Diperbarui: 13 Desember 2018   18:10 150
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kuliner. Sumber ilustrasi: SHUTTERSTOCK via KOMPAS.com/Rembolle

Kopi merupakan sebuah jenis minuman yang berasal dari hasil biji kopi yang dipanggang dan digiling menjadi bubuk. Minuman ini mempuenyai kelebihan yaitu menghindari ngantuk, selain itu kopi juga mempunyai efek lainnya yang baik maupun buruk untuk kesehatan. Jenis kopi yang paling banyak digunakan adalah jenis arabika dan robusta, masing masing biji memiliki cita rasa tersendiri dari daerah asalnya masing-masing.

Selain kopi jenis arabica dan robusta,masih banyak lagi jenis kopi yang lainnya. Seperti contohnya kopi toraja, kopi bali, kopi yang biasa disebut kopi tutti fruti juga salah satu kopi yang digemari semua orang. Semakin kesini kopi menjadi salah satu minuman yang selalu diincar kalangan anak muda hingga tua. Bisa disebut orang kerja.

Terkadang kopi sudah menjadi kewajiban untuk di konsumsi setiap harinya,dikalangan muda maupun tua. Seperti contohnya orang tua yang setiap pagi mengkonsumsi kopi,anak muda yang mencari tempat kopi untuk mengerjakan beberapa tugas,begitu pula orang yang sedang bekerja dan membutuhkan kopi agar mengurangi rasa ngantuk.

Kopi memiliki kelebihan dan kekurangannya tersendiri, contohnya kelebihan kopi membuat orang mengurangi rasa ngantuk yaitu dengan cara meminum arabica atau biasa di sebut espresso. Selain itu kopi juga mempunyai kekurangan,yaitu membuat sulit untuk mengontrol mood,sakit lambung dan terkadang bisa menyebabkan sampai pusing ataupun mual.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun