Mohon tunggu...
Aditya Mulyawan
Aditya Mulyawan Mohon Tunggu... Freelancer - Jack of All Trades

Ingredients : 93% anxiety, the rest is eternal love and deep-dish pizza. Full-time (copy)writer, part-time jukebox selektor, and got no time for unrequited love.

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Destinasi Liburan Terbaik di Indonesia yang Wajib Disambangi

11 September 2019   15:46 Diperbarui: 11 September 2019   16:29 121
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Saat penat melanda, mungkin liburan adalah solusinya (Dok. Pexels)

Letusan yang terjadi beribu-ribu kali pada saat itu, bahkan mempengaruhi iklim dunia. Tak heran jika danau yang menjadi bagian dari pegunungan Bukit Barisan ini sangat terkenal di mata dunia.

Destinasi wisata ini menawarkan panorama alam yang indah, beriring dengan udara segar khas alam yang menyegarkan. Banyak hal yang bisa Anda lakukan seperti mengarungi danau dengan kapal, menjelajah Pulau Samosir yang ada di tengahnya, ataupun menikmati festival adat di waktu-waktu tertentu.

3. Nusa Penida, Bali

Salah satu alternatif wisata terbaik saat berkunjung ke Pulau Dewata (Dok. Metro UK)
Salah satu alternatif wisata terbaik saat berkunjung ke Pulau Dewata (Dok. Metro UK)

Bicara soal Bali, tentu banyak sekali destinasi yang bisa dieksplorasi di pulau magis ini, salah satunya adalah pulau Nusa Penida. Destinasi ini sangat cocok untuk Anda yang sudah jenuh dengan pilihan destinasi wisata yang ada di pulau utama. 

Untuk menuju kesana, Anda bisa berangkat dari Pantai Sanur dengan waktu tempuh sekitar 30-40 menit menggunakan fast boat.

Destinasi wisata yang eksotis ini menawarkan banyak hal untuk Anda nikmati. Mulai dari berbagai pantai berpasir putih, pemandangan bukit yang indah, air terjun, hingga spot diving untuk mengekplorasi air yang jernih tak terhingga. 

Rangkaian pesona yang ditawarkan oleh Nusa Penida, membuatnya menjadi salah satu destinasi liburan terbaik di Indonesia.

4. Dataran Tinggi Dieng, Jawa Tengah

Indahnya panorama terbitnya sang surya di Dataran Tinggi Dieng (Dok. Portalwisata)
Indahnya panorama terbitnya sang surya di Dataran Tinggi Dieng (Dok. Portalwisata)

Dieng merupakan kawasan dataran tinggi dan menjadi bagian dari pegunungan vulkanik aktif yang berada di Wonosobo, Jawa Tengah. Lokasinya strategis serta nuansa alam yang begitu asri menjadi salah satu magnet untuk para wisatawan. Berbagai kebudayaan khas yang terpelihara pun turut menjadi daya tarik untuk para turis luar negeri.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun