Mohon tunggu...
Wardika anggaraputra
Wardika anggaraputra Mohon Tunggu... Jurnalis - Mahasiswa

Mahasiswa komunikasi penyiaran islam(KPI)

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Pencegahan Covid-19

17 Mei 2020   08:00 Diperbarui: 17 Mei 2020   07:52 52
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
From internet(IDN times sumsel)

Sejak akhir 2019 awal virus corona muncul pertama kalinya di wuhan cina, dengan begitu cepatnya menyebar ke sejumlah negara di dunia termasuk ke indonesia.

Virus ini telah memakan ribuan korban jiwa dan menginfeksi jutaan orang di dunia.

Di indonesia sendiri sejak awal terjangkit hanya 2 orang dan sampai hari ini(17/05) jumlah orang yang terinfeksi virus corona capai angka 17.025 orang.

Data tersebut merupakan data statistik, yang mana  hanya sebuah analisis berdasarkan data yang di laporkan, tetapi faktanya masih banyak kasus yang belum terdata.

Dari data tersebut kita tau bahwa penyebaran virus ini sangat cepat penyebarannya, walaupun pemerintah indonesia sudah menerapkan beberapa langkah pencegahan seperti himbauan himbauan sosial distancing ataupun physical distancing, penjagaan posko covid di seluruh desa di indonesia, dan PSBB (pembatasan sosial berskala besar) supaya rantai penyebaran virus bisa capat terputus.

Setiap orang memiliki respon yang berbeda beda terhadap Covid-19, sebagian orang yng terpapar virus corona ini akan mengalami gejala ringan maupun sedang dan akan pulih tanpa di rawat di rumah sakit. Tetapi ada juga yang mengalami gejala umum seperti demam, kelelahan, batuk kering, dan sakit kepla. Dan ada juga gejala yang srius seprti sesak nafas, sulit berbicara dan dada terasa nyeri dan tertekan.

Maka dari itu sebaiknya kita melakukan hal hal pencegahan seprti berikut:

1. Cuci tangan secara rutin mengunakan sabun dan air.
2. Selalu jaga jarak aman dengn orang yang batuk dan bersin.
3. Jangan sentuh wajah dan selalu mengunakan masker.
4.  Tetaplah di rumah.
5. Jika anda merasa batuk, demam segera meminta bantuan medis.
6. Hindari tempat keramaian

Dengan melakukan pencegahan tersebut persentase diri kita terpapar virus corona akan semakin kecil, dan penyebaran virus corona juga akan semakin kecil.

Maka dari itu marilah kita sama sama melakukan pencegahan karena setiap individu mempunyai tangung jawab terhadap orang lain, dengan tidak ikut menyebarkan virus corona.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun