Mohon tunggu...
Ismail Marzuki
Ismail Marzuki Mohon Tunggu... Dosen - Hidup ini layaknya cermin, apa yang kita lalukan itulah yang nampak atau kita hasilkan

Memiliki banyak teman adalah kebahagiaan yang tak terkira. Senyum selalu dalam menjalani hidup akan memberi makna yang membekas dalam tiap bait hari-hari

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Setiap Hidup akan Jadi Luar Biasa, Jika...

14 Juni 2020   19:52 Diperbarui: 14 Juni 2020   19:49 59
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://womantalk.com

"Setiap kehidupan akan menjadi luar biasa jika individunya menentukan satu tujuan atau beberapa tujuan yang benar-benar diyakini, dimana mereka dapat memberikan komitmen penuh, di mana mereka dapat memberikan seluruh hati dan jiwa mereka"(Brian Tracy)

APA YANG ANDA INGINKAN UNTUK DIRI ANDA DI HIDUP YANG SINGKAT INI? Mungkin itu pertanyaan yang haru kita tanyakan pada diri kita. Semakin sering menanyakan pertanyaan ini maka semakin sering Anda ingat dengan tujuan hidup Anda.

Memang tak mudah dalam menentukan tujuan. Terkadang tujuan itu tidak sesuai dengan kenyataan. Contoh saja, Anda ingin menjadi pilot, namun Anda orang yang lahir dari orang yang tidak berada. 

Tentu kenyataan yang Anda miliki akan mematahkan semuanya. Atau Anda ingin menjadi guru yang  menginspirasi banyak orang, namun Anda tertahan dengan biaya kuliah yang sangat mahal. Inilah posisi sulitnya menentukan tujuan.

Anda ingin jadi apa? bergantung pada sikap Anda pada relitas kehidupan Anda. Jika Anda bagian dari contoh di atas. Anda bisa menggunakan perinsip tangga. Di mana setiap Sesuatu membutuhkan proses. Dan di setiap prosesnya memiliki kemudahan dan kesulitan masing-masing. Tugas Anda adalah untuk tidak putus asa dengan tujuan Anda dan terus semangat serta tidak keluar dari rel yang sudah Anda tentukan.

  • Tujuan

Menentukan tujuan adalah keputusan yang harus diambil dengan segera. Semakin Anda menunda untuk mengambil keputusan tentang apa tujuan terbesar dalam hidup Anda, maka Anda telah melakukan penundaan. 

Tentukan tujuan yang ralistis atau yang bisa Anda jangkau. Jangan seperti peribahasan yang mengatakan "Bagaikan pungguk merindukan renbulan" dan jangan termakan dengan pribahasa "Apalah daya tangan tak samapai". 

Sikap ini sangat penting, tentukan saat ini juga, apa yang Anda inginkan. Anda bisa membuat tujuan yang banyak, namun Anda harus sadar dengan kapasitas yang Anda miliki. Seperti kata Rustamadji, "Allah akan memberikan berdasarkan kapasitas (kemampuan) yang kita miliki, tugas kita hanya merawat jalannya".

  • Proses

Anda harus berproses. Sadarlah pada proses. Setiap hal membutuhkan proses. Bahkan Mie instan membutuhkan proses memndidihkan  air terlebih dahulu dan menunggunya 5 menit lagi untuk mematangkannya. 

Intinya, tidak ada yang mudah di dunia ini. Jika Anda berpikir ada yang bisa dilakukan seperti membalik telapak kanan. Maka Anda saat ini juga saya katakana salah besar. Setiap sesuatu membutuhkan proses. Di dalam proses itu ada perjuangan yang luar biasa. Nikmatilah setiap prosesnya. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun