Mohon tunggu...
TOPIK PILIHAN

PETUGAS KPPS BERGUGURAN, PEMILU SERENTAK DIEVELUASI?

19 Februari 2024   05:45 Diperbarui: 23 Februari 2024   18:43
 PETUGAS KPPS BERGUGURAN, PEMILU SERENTAK DIEVELUASI?

Sampai saat ini, menurut laporan Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mencatat peningkatan jumlah petugas Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 yang meninggal dunia. Angka kematian mencapai 57 jiwa petugas Pemilu 2024 hingga Sabtu (17/2/2024) pukul 18.00 WIB.

Apakah karena petugas yang bertugas memiliki beban kerja yang berat? Apalagi setelah 2 kali Pemilu Serentak dilaksanakan, apakah ini mesti dievaluasi? Bagaimana tanggapan Kompasianer tentang kasus meninggalnya petugas KPPS? Apakah cara seperti ini masih perlu dipertahankan atau sebaliknya? Silakan tambah label Petugas KPPS Meninggal (menggunakan spasi) pada tiap konten yang dibuat.

LAPORKAN KONTEN
Alasan