Mohon tunggu...
TOPIK PILIHAN

MENEMBANG LAGU DAERAH

24 Agustus 2019   23:12 Diperbarui: 24 Agustus 2019   23:12
MENEMBANG LAGU DAERAH

Indonesia punya segudang lagu khas berbagai daerah: kaya dan unik. Namun agak disayangkan eksistensi lagu daerah perlahan meredup dan kurang dimaknai.

Para milenial dan generasi selanjutnya saat ini lebih menggandrungi K-pop ketimbang lagu daerah. Menggandrungi K-pop bukanlah kesalahan apalagi dosa besar. Tapi kita bisa belajar dari situ.

Kompasianer, bagaimana pendapat Anda tentang fenomena lagu daerah saat ini, dan langkah apa yang harus dilakukan demi membangkitkan eksistensi lagu-lagu daerah hingga mendunia? Yuk, tuliskan dengan menyematkan label BangkitLaguDaerah (tanpa spasi) pada tiap artikelnya.

LAPORKAN KONTEN
Alasan