Mohon tunggu...
TalkDGTL
TalkDGTL Mohon Tunggu... Konsultan - Penyedia Edukasi Digital Marketing

TalkDGTL adalah penyedia edukasi digital marketing yang menyelenggarakan program-program pelatihan di berbagai aspek dan tingkatan. Difasilitasi oleh tim profesional dengan pengalaman langsung di bidang digital marketing, TalkDGTL didirikan dengan tujuan utama untuk meningkatkan kapabilitas strategi digital pemilik bisnis, profesional, dan individu Indonesia.

Selanjutnya

Tutup

Gadget

Lebih Dekat dengan Facebook Pixel dan Manfaatnya Bagi Bisnismu

23 Agustus 2019   10:16 Diperbarui: 23 Agustus 2019   10:53 418
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber: 10deploys.com

Part 2 Memasang Facebook Pixel
Kalau Kamu sudah punya akses menuju kode website, Kamu bisa menambahkan Facebook Pixel secara mandiri. Letakkan kode dasar Facebook Pixel pada semua halaman website-mu. Lalu, jangan lupa pula menambahkan standard event pada halaman khusus seperti halaman keranjang belanja atau halaman pembelian.

Part 3 Memasang Facebook Pixel
Sebelum memperoleh data dari Facebook Pixel, Kamu harus melakukan konfirmasi usai pemasangan kode. Unduhlah Facebook Pixel Helper dari Google Chrome lalu temukan icon Facebook Pixel yang sudah berwarna biru. Pop up yang muncul pada Facebook Pixel Helper akan membantumu mengetahui apakah prosedur pemasangannya sudah benar atau masih harus diperbaiki.

Manfaat Facebook Pixel akan membantumu mencapai target bisnis sesuai ekspektasi. Di era digital ini, jangan tunda lagi pemanfaatan Facebook Pixel untuk integrasi iklan online yang lebih tepat sasaran.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun