Mohon tunggu...
Sutiono Gunadi
Sutiono Gunadi Mohon Tunggu... Purna tugas - Blogger

Born in Semarang, travel-food-hotel writer. Movies, ICT, Environment and HIV/AIDS observer. Email : sutiono2000@yahoo.com, Trip Advisor Level 6 Contributor.

Selanjutnya

Tutup

Raket Pilihan

China Jumpa Korea Selatan Pada Final Piala Uber

13 Mei 2022   15:32 Diperbarui: 13 Mei 2022   15:54 323
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Piala Uber (sumber: antaranewa.com)


Hari ini Jum'at 13/05/2022 perebutan piala Uber memasuki  babak semi final. berlangsung di Impact Arena, Bangkok, Thailand. Tampil juara bertahan China melawan Thailand dan Jepang menghadapi Korea Selatan.

Indonesia telah tersisih di perempat final oleh China 0-3.  

China - Thailand

Pemain yang diturunkan tunggal pertama China Chen Yufei  melawan tunggal pertama Thailand, Ratchanok Intanon 21-18,21-12. China memimpin 1-0.

Pada ganda putri pertama China menurunkan Chen Qing Chen / Yia Jifan menantang ganda putri pertama Thailand, Kitthitarakul / Prajongjai 17-21, 21-13,21-15. China unggul 2-0.

He Bingjiao kali ini dipercaya mewakili tunggal putri kedua Chiina untuk melawan tunggal putri kedua Thailand, Pompawee Chochuwong. He menang 21-15, 21-15. Dengan demikian China menang mutlak 3-0.

Jepang - Korea

Pada tunggal putri pertama Jepang, Akane Yamaguchi berhadapan dengan tunggal putri pertama Korea, Selatan.An Seyoung. Kembali Akane mengalami kekalahan, 21-15, 18-21,18-21. Sehingga Korsel memimpin 1-0.

Pada ganda putri pertama Jepang, Nami Matsuyama / Chiharu Shida menantang ganda putri pertama Korea Selatan, Lee Soo Hee / Shin Seungchan 16-21,17-21. Korea unggul 2-0

Nozomi Okuhara kali ini dipercaya mewakili tunggal putri kedua Jepang untuk melawan tunggal putri kedua Korea Selatan, Kim Ga Eun. Kim unggul 21,-12,11-21-11,21-16, sehingga Korea menang mutlak 3-0

Final piala Uber akan berlangsung besok Sabtu 14/05/2022 antara China melawan Korea Selatan.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun