Mohon tunggu...
Sutiono Gunadi
Sutiono Gunadi Mohon Tunggu... Purna tugas - Blogger

Born in Semarang, travel-food-hotel writer. Movies, ICT, Environment and HIV/AIDS observer. Email : sutiono2000@yahoo.com, Trip Advisor Level 6 Contributor.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Beban Berat

7 Agustus 2020   18:43 Diperbarui: 7 Agustus 2020   18:40 582
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Beban (sumber: sesawi.net)

Pada suatu hari terjadi kecelakaan lalu lintas, sebuah truck bermuatan berat terpeleset dan seharusnya meluncur kebawah namun karena beban beratnya jadi berakibat menahan laju truck, akibatnya truck itu terselamatkan dari kecelakaan fatal.

Sama halnya dengan kasus dua orang pendaki gunung yang sedang turun setelah mencapai puncak. Di perjalanan keduanya menemukan seorang pendaki gunung lain yang terjepit batu pada saat cuaca ekstreem dingin menimpa mereka. Pendaki pertama langsung turun karena kawatir terhadap cuaca ekstreem, sedangkan pendaki kedua mencoba menolong pendaki gunung yang terjepit.

Dia menggendong pendaki gunung yang terjepit meski jalannya jadi terseok-seok akibat beban dipundaknya. Luar biasanya, pendaki kedua meski lebih lambat dapat mencapai kaki gunung dengan selamat, sedangkan pendaki gunung pertama justru mati kedinginan dalam perjalanan turun. Ternyata beban yang berada dipundak pendaki kedua menyelamatkan pendaki kedua dari cuaca ekstreem. Tubuh pendaki yang ditolongnya telah memberikan kehangatan sehingga pendaki kedua terhindar dari kedinginan.

Dari dia kisah di atas, terbukti bahwa beban berat justru telah menyelamatkan keduanya dari mara bahaya. Truck tidak jadi meluncur deras akibat kelebihan beban. Pendaki gunung kedua memperoleh kehangatan dari beban dipundaknya sehingga tidak mati kedinginan.

Ada kalanya manusia sering tertimpa beban berat dalam kehidupannya. Jadi tidak usah mengeluh dan curhat bila sedang tertimpa beban berat. Sadarlah bahwa ujian itu akan menguatkan kehidupan Anda pada masa ke depannya.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun