Mohon tunggu...
SRI HARTONO
SRI HARTONO Mohon Tunggu... Supir - Mantan tukang ojol, kini buka warung bubur ayam

Yang penting usaha

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

"Kritik Tulisan Saya", Sebuah Ajakan Membuat Tulisan yang Enak Dibaca

11 September 2021   19:28 Diperbarui: 12 September 2021   11:37 430
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber foto www.pixabay

Edit

Apakah tulisan saya enak dibaca? 

Pertanyaan itu sering muncul dipikiran saya setelah menulis artikel. 

Sebagai orang yang baru memulai menulis, saya tidak dibekali dengan pendidikan, kursus, atau cara belajar lain dengan tujuan untuk membuat tulisan yang enak dibaca. 

Saya menulis secara naluri. Saya menulis dari membaca!

Maka kalau membaca tulisan saya, Anda bisa menemukan banyak hal yang menjadi kekurangan. SPOK (subyek predikat obyek keterangan), tanda baca yang tidak perlu, kata sambung tidak pada tempatnya, kata atau kalimat yang boros, paragraf tidak urut atau nyambung, dll. 

Kekurangan tersebut saya akui. Oleh sebab itu saya ingin membuat artikel yang semakin baik, pas, menarik dan enak dibaca. 

Saya perlu dikritik. Saya perlu diberi masukan. 

Bukan topik atau idenya, tetapi bagaimana saya menuliskannya. Kalau topik, ide, atau opini, menjadi hak asasi penulisnya

Betul kata Kompasianer yang menuliskan bahwa 'Semua Tulisan Akan Menemukan Pembacanya'. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun