Mohon tunggu...
sopian Be
sopian Be Mohon Tunggu... Guru - mari merangkul bukan memukul

Badai Pasti Berlalu

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Bekerja dan Makan, "Lupa Makan Karena Semangat Kerja"

18 September 2019   23:58 Diperbarui: 20 September 2019   21:09 61
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Terus menyelesaikan surat-surat yang sudah menumpuk untuk dikerjakan satu persatu, asik mengerjakan pekerjaan dengan semangatnya Sambil ditemani sebotol air mineral yang ada dimeja kerja itu. Kemudian lagi asik-asiknya bekerja, suara adzan pun berkumandang lagi, itu yang artinya menunjukkan waktu shalat ashar tiba. Maka bergegaslah menuju masjid yang tidak jauh dengan tempat bekerja itu.

Selesai mengerjakan shalat ashar lalu kembali lagi keruang kerja untuk melanjutkan pekerjaan yang dengan target hari ini semua harus selesai, karena besok sudah ada yang harus dikerjakan lagi tapi diluar "semacam dinas luar gitu lur,,,,wkwkwkwk"

Waktu pun terus berjalan, setelah melihat jam dinding yang ada diruang kerja itu sudah menunjukkan pukul tujuh belas tepat, itu artinya waktu sudah semakin sore. Namun sebelum pulang, merasa ada yanng aneh hari ini, merasa ada satu kebiasaan yang tidak dilakukan hari ini.

Kemudian bersiap-siap merapikan ruang kerja sambil berpikir apa yang belum dilakukan hari ini, sambil melihat dinding ruangan itu ada seekor cicak yang menangkap seekor kecoak yang hinggap tepat didepan mulutnya, akhirnya teringatlah bahwa hari ini mulai dari pagi sampai sore belum makan nasi sebutir pun. Tapi anehnya tidak merasa lapar sedikit pun, apakah ini pengaruh dari semangat bekerja yang tinggi atau memang benar-benar Kuasa-Nya???

Sambil keluar ruangan dalam hati berkata "untung masi dipanjangkan umur, coba kalo mati pasti nyesel,nyesel dosa masih banyak, ditambah lagi nyesel lupa makan isi perut, wkwkwkwkwkw,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,"

Wassalam.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun