Mohon tunggu...
Silvia Paramita
Silvia Paramita Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Jangan pernah menyerah di langit masih ada langit, matahari bersinar bukan untuk dirinya sendiri melainkan untuk semua orang.

Selanjutnya

Tutup

Entrepreneur

Tips Mudah Menanam Sayur Kangkung yang Dapat Anda Tiru

2 April 2022   15:35 Diperbarui: 2 April 2022   15:44 709
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Postermenanamsayurkangkung

Tips Mudah Menanam Sayur Kangkung Darat yang dapat Anda Tiru
 
Kangkung merupakan tanaman yang berjenis sayuran yang diolah menjadi sebuah olahan makanan. Kangkung terdapat di berbagai pasar ataupun swalayan yang tersebar diseluruh Indonesia terutama.
Kangkung yang dibudidaya dapat dibagi menjadi empat kelompok antara lain kangkung sawah, kangkung darat, kangkung berdaun, dan kangkung kering.
Saat ini kami sedang membahas tentang kangkung berjenis kangkung darat yang memiliki nama latin Ipomoea reptans poir, yang memiliki daun lebih sempit dan lebih cocok pada lahan yang kering sehingga dapat ditanami pada lahan perkebunan.
Berikut kami sampaikan beberapa tips mudah menanam sayur kangkung darat sebagai berikut :

Cara pertama kita siap kan biji kangkung, toples dan air hangat, setelah itu benih atau biji kangkung tersebut kita rendam selama dua jam.

setelah 2 jam buang air rendaman, diamkan lagi sampai keluar kecambah jangan lupa di tutup ya guys.

siram media tanah, lalu buat lobang tanam secukupnya ya teman-teman.

Setelah itu masukan benih kelubang tanam lalu tutup dan sira jangan lupa berilah campuran pupuk ya guys.

pemupukan bagi tanaman kangkung bisa dari kotoran kambing atau sapi dan pupuk urea diberikan saat umur kangkung 14-15 hari atau 2 minggu setelah tanam.

umur kangkung 30-45 hari kangkung nya siap di panen sejak masa tanam benih guys.

oh iya kangkung juga bisa di panen 3-5 kali potongan, tergantung dari kondisi tanamannya.

Terimakasih

Semoga Bermanfaat

By. Silvia Paramita

Mohon tunggu...

Lihat Konten Entrepreneur Selengkapnya
Lihat Entrepreneur Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun