Mohon tunggu...
Rudy Wiryadi
Rudy Wiryadi Mohon Tunggu... Akuntan - Apapun yang terjadi
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Mulai hari dengan bersemangat

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Pemain Sering Memuntahkan Air yang Diminumnya di Pinggir Lapangan, Iseng?

20 Mei 2022   09:04 Diperbarui: 20 Mei 2022   10:25 255
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.


Cristiano Ronaldo Carb Rinsing (health.detik.com)

Penonton sepakbola sering melihat seorang pemain sepakbola minum air dari botol plastik di pinggir lapangan saat jeda babak pertama. Namun kemudian air itu dimuntahkan lagi, tidak diminum.

Apakah si pemain bola itu "gaya" saja dengan tidak minum tapi malah dimuntahkan lagi?

Ternyata itu bukanlah sekedar iseng belaka. Dalam dunia medis tindakan itu disebut dengan Carb Rinsing.

Air putih yang dimasukkan ke mulut lalu dimuntahkan lagi itu bukanlah air putih biasa, tapi air putih yang mengandung karbohidrat (gula).

Dalam dunia kedokteran karbohidrat ini memang dibutuhkan tubuh sebagai pembangkit energi.

Carb Rinsing atau dalam Bahasa Indonesia nya pembilasan karbohidrat itu bermanfaat bagi seorang pemain sepakbola agar bisa berlari lebih cepat dan menyepak bola dengan lebih keras.

Cukup berkumur 5 sampai dengan 10 detik saja Carb Rinsing bisa mengaktifkan area tertentu di otak. Berkumur dengan cairan yang mengandung karbohidrat akan merangsang reseptor di mulut yang berhubungan dengan otak.

Seperti diketahui seorang pemain seringkali kehilangan fokus ketika memasuki seperempat pertandingan akhir karena kelelahan.

Pemain tentunya harus konsentrasi dalam permainannya. Oleh karenanya mereka melakukan Carb Rinsing itu agar bisa tetap fokus.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun