Mohon tunggu...
Robbi Gusrianto
Robbi Gusrianto Mohon Tunggu... Foto/Videografer - Ingin mengubah pola pikir lebih maju

Gaskeunn

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Sumpah Pemuda: Bangun Semangat Pemuda untuk Bangkitkan Satukan Indonesia

28 Oktober 2020   12:40 Diperbarui: 28 Oktober 2020   14:00 101
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Hari ini 92 tahun lalu, tepatnya 28 Oktober 1928, berlangsung Kongres Pemuda II yang menjadi pemicu lahirnya Sumpah Pemuda. Pada era saat ini masih banyak pemuda-pemudi yang masih kurang dan masih minim pengetahuannya, terhadap atau bagaimana isi dalam sumpah pemuda-pemudi silam.

SumpahPemuda adalah satu cara pemicu utama dalam sejarah pergerakan kemerdekaan Indonesia. Ucapan ini dianggap sebagai salah satu semangat pemuda-pemudi untuk menegaskan cita-cita berdirinya negara Indonesia. Keputusan ini menegaskan cita-cita akan terwujud dan ada yang disebut "tanah air Indonesia", "bangsa Indonesia", dan "bahasa Indonesia".

Dan bunyi dalam kongres II lahirnya SUMPAH PEMUDA:

1.Kami putra dan putri Indonesia mengaku, bertumpah darah satu, tanah Indonesia

2.Kami putra dan putri Indonesia mengaku, berbangsa yang satu, bangsa Indonesia

3.Kami putra dan putri Indonesia menjunjung bahasa persatuan Bahasa Indonesia

"Tertulis tanggal 28 Oktober 1928" Tegasnya pemuda-pemudi pada saat itu. Dan pada saat sekarang ini harapan kita pemuda-pemudi Indonesia bisa melakukan segala sesuatu dengan maju serta mempunyai pola pikir atau pembaharuan yg baru. Untuk indonesia maju dari para pemuda-pemudi indonesia. 

Maka dari itu pemuda mempunyai peran penting untuk persatuan bangsa, karena pemuda merupakan agen perubahan, baik atau buruknya bangsa indonesia itu tergantung pada generasi penerusnya,maka jadilah pemuda atau pemudi yang berguna untuk diri sendiri, keluarga, orang lain dan untuk bangsa Indonesia.

Dengan semboyan "Majulah negeriku bangkitlah pemuda-pemudi indonesia!!"ujar saya ;.

Dengan tulisan saya ini merupakan untuk memenuhi tugas Kewarganegaraan Fakultas Ilmu Komunikasi semester 3 Universitas Muhammadiyah Riau . Dengan dosen pengampu Bapak Ilham Hudi , S.pd , M.Pd.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun