Mohon tunggu...
Akhmad rizalalwani
Akhmad rizalalwani Mohon Tunggu... Lainnya - Author

Mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Nature

Pembuatan Tempat Cuci Tangan dengan Memanfaatkan Barang Bekas

1 Oktober 2020   20:10 Diperbarui: 1 Oktober 2020   20:35 310
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto Tempat cuci Tangan Dengan Menggunakan Barang Bekas yakni Jurigen | dokpri

Kegiatan pembuatan tempat cuci tangan dengan memanfaatkan barang-barang bekas merupakan salah satu dari program kerja (PROKER) yang dilaksanakan oleh mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang yang sedang melaksanakan Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM). 

Pembuatan tempat cuci tangan dengan menggunakan bahan bekas ini berawal dari mahalnya apabila kami membeli tempat cuci tangan yang sudah jadi dari seseorang. Dari situlah ide kami muncul untuk membuat tempat cuci tangan dengan menggunakan jerigen bekas dengan harga yang terjangkau. 

Pembuatan tempat cuci tangan dengan menggunakan jerigen bekas ini sangat mudah, dimana yang kami butuh kan adalah jerigen bekas dengan berat isi 20 liter, kran minum, solder, lem tembak, lem korea dan terakhir bambu. 

Dengan rincian harga jerigen bekas 12.000, kran minum 8000, lem tembak 1000 (satu batang) lem korea 5000. Jadi untuk total pembuatan 1 jerigen siap pakai hanya 21.000, murah bukan?

Hal ini dimaksudkan untuk warga sekitar desa poncokusumo bisa membuat tempat cuci tangan di rumahnya sendiri dengan menggunakan jerigen bekas yang murah dan gampang dan dimaksudkan pembuatan tempat cuci tangan yang disebarkan Di daerah poncokusumo bisa memutus rantai penyebaran Covid-19 di daerah khususnya di desa Poncokusumo.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun