Mohon tunggu...
RENDRA BC
RENDRA BC Mohon Tunggu... Guru - Guru

Menulis menjadi bagian dari sebuah hobby, dengan menulis saya mencoba mengekpresikan apa yang ada dalam pikiran

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Peningkatan Kapasitas Guru Sekolah Dasar tentang Budaya Positif Melalui Kegiatan KKG

22 Januari 2023   22:05 Diperbarui: 22 Januari 2023   22:11 272
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Budaya positif merupakan tindakan yang dilakukan secara konsisten ke arah yang lebih baik. Budaya positif di sekolah adalah tanggung jawab yang harus dilakukan oleh semua warga sekolah.

Pada dasarnya sekolah telah melaksanakan budaya positif akan tetapi masih belum tertata atau belum teradministrasikan dengan baik. Budaya positif haruslah didukung oleh semua komponen sekolah agar dapat membentuk karakter baik.

Budaya positif di Kabupaten Purwakarta sebenarnya sudah ditunjang dengan program-program Dinas Pendidikan Purwakarta yang sangat luar biasa. Program tersebut dapat meningkatkan budaya positif untuk mencapai identitas sukses bagi murid dan gurunya. Program tersebut terangkum dalam nama Bunga Pendidikan Karakter Purwakarta Istimewa, yaitu:

1. 7 Poe Atikan

2. Pendidikan Anti Narkoba

3. Tatanen di Bale Atikan

4. Sekolah Ramah Anak

5.  Agama, Keagamaan, dan Pendalaman Kitab-Kitab

Sejalan dengan budaya positif yang harus dipahami guru antara lain nilai dan perananya yaitu:

1. Setiap proses pembelajaran harus berpusat pada anak

2. Kemampuan reflektif diri terhadap setiap tindakan yang telah dilakukan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun