Mohon tunggu...
Queen balqis
Queen balqis Mohon Tunggu... Lainnya - mahasiswa

saya mahasiswa universitas haluoleo kendari program studi bimbingan dan konseling

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kunjungan Mahasiswa PMM 2 ke Kampung Cirendeu Penganut Sunda Wiwitan

3 November 2022   23:49 Diperbarui: 3 November 2022   23:58 133
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

23 Oktober 2022 Mahasiswa PMM 2 melakukan kegiatan modul dengan melakukan kunjungan di Kampung Adat Sunda Wiwitan desa cireunde kota cimahi.

Kampung Cireundeu berada di lembah antara Gunung Kunci, Gunung Cimenteng dan Gunung Gajah Langu. Secara administratif, masuk wilayah Kelurahan Leuwigajah, Kecamatan Cimahi Selatan Kota Cimahi, Jawa Barat.

Didepan gapura masuk kejalan Desa Cireundeu, terdapat tulisan Hanacaraka "Wilujeng Sumping Di Kampung Cireundeu" dengan arti selamat datang untuk para tamu di daerah Kampung Cireundeu. Tulisan ini menandakan kalau kampung ini mewarisi adat istiadat peninggalan leluhur dan sampai sekarang masih melestarikannya.

Sembari memasuki kampung   mahasiswa PMM juga mendengarkan beberapa penjelasan dari warga asli dan penjelasan mengenai kebudayaan yang ada di kampung Sunda Wiwitan.

Warga di kampung tersebut masih menerapkan aturan adat dan menjalankan ajaran Pangeran Madrais. Sunda Wiwitan sendiri mengandung arti Sunda yang paling awal dan bagi mereka agama bukan sarna penyembahan namun sarana aplikasi dalam kehidupan, karena itu mereka memegang teguh tradisi dan jarang sekali ditemukan situs-situs penyembahan.kemudian Satu keunikan dari warga Cireundeu adalah tidak menjadi beras sebagai makanan pokok. 


Akan tetapi Mereka lebih suka makan singkong sebagai makanan pokok sehari-hari. Singkong menjadi makanan pokoknya.  Setelah mendengar kan beberapa penjelasan dari warga asli kampung cirendeu mahasiswa PMM juga di ajak untuk haiking tanpa alas kaki. 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun