Mohon tunggu...
Hans Binoni
Hans Binoni Mohon Tunggu... Pelaut - Seputar Kelautan dan Perkapalan

Mengulas informasi kejadian - kejadian kemaritiman di seluruh dunia

Selanjutnya

Tutup

Otomotif

Kapten Kapal Hilang di Samudera Hindia

17 Januari 2021   00:19 Diperbarui: 17 Januari 2021   00:25 208
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

VLOC ( Very Large Ore Carrier ) SEA FUJIYAMA kehilangan orang di laut pada tanggal 2 Januari 2021 di tenggara samudra Hindia, diketahui kapal tersebut saat dalam perjalanan dari Tubarao Brazil ke Qingdao Cina. Kapal berbalik arah dan berusaha mencari awak yang hilang selama sekitar tiga hari, tetapi awak Tersebut tidak ditemukan.
VLOC Sea Fujiyama melanjutkan perjalanannya, sejak tanggal 15 Januari posis kapal tersebut telah berlayar di laut Jawa. Seperti diketahui pada 15 Jan, awak yang hilang adalah seorang Kapten kapal. Kejadian tersebut diketahui setelah seorang pelaut pergi ke kamar kapten untuk memanggilnya makan malam, tetapi dia tidak terlihat di mana pun di kapal. Tidak ada yang melihatnya sebelum menghilang dan tidak ada tanda-tanda hal yang  mencurigakan.
Detail Very Large Ore Carrier SEA FUJIYAMA,

IMO : 9575486
DWT : 403811
Pembuatan : 2012
Bendera Registrasi : Marshall Islands
Manajemen : PAN OCEAN CO LTD, Seoul.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun