Mohon tunggu...
nelvia iryani
nelvia iryani Mohon Tunggu... Dosen - dosen

nelvia iryani

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Kegiatan Ke-7 PKM UNAND 2022: Pelatihan Pembibitan Stroberi

18 Oktober 2022   15:47 Diperbarui: 18 Oktober 2022   15:59 215
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

kegiatan ke -7 dari PKM Membantu Nagari membangun di Nagari Tarantang kali ini adalah pelatihan perbanyak stroberi dengan teknik sulur.Pelaksanaaan kegiatan pelatihan diikuti dengan sangat antusias oleh mitra pengabdian. Kelompok masyarakat yang tergabung dalam  Kelompok PKK Nagari Tarantang Kecamatan Harau Kabupaten Limapuluh Kota ini mengikuti dengan sungguh ranmgkaian kegiatan yang diadakan oleh tim pengabdian. Mereka belajar memperbanyak stroberi dengan teknik sulur dan langsung mempraktekkannya pada tanaman stroberi yang sudah dibudidayakan pada kegiatan pengabdian sebelumnya. Diharapkan ke depannya, bibit-bibit stroberi yang sudah berhasil diperbanyak ini dapat dinanam kembali unutk menambah tanaman stroberi yang dibudidayakan, bahkan tidak menutup kemungkinan, bila anakan stroberi tersebut dapat dijual di Kawasan Wisata Lembah Harau. Satu poly bag bibit stroberi bisa dijual dengan harga Rp. 10.000-Rp.15.000.,-.

Dok. pribadi
Dok. pribadi

Dok. pribadi
Dok. pribadi

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun