Mohon tunggu...
Mustika AgtinBela
Mustika AgtinBela Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa S1 Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang

Stay Blessed

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pembukaan KKN Universitas Negeri Malang di Desa Rejosari 2021, Sinergi Mahasiswa dengan Organisasi Desa

14 Juni 2021   17:00 Diperbarui: 14 Juni 2021   17:29 575
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto bersama mahasiswa KKN UM Desa Rejosari 2021 dengan perangkat Desa Rejosari-dokpri

Pelaksanaan pembukaan Kuliah Kerja Nyata (KKN) kelompok 03 di Desa Rejosari Kecamatan Glagah Kabupaten Banyuwangi disambut hangat oleh segenap perangkat Desa Rejosari. Pembukaan KKN ini berlangsung di balai desa Rejosari dan dihadiri oleh Kepala Desa Rejosari Bp. Asis, Sekertaris Desa Rejosari Bp. Hanipan , dan ketujuh Kepala Dusun Rejosari yang berpartisipasi aktif dalam acara pembukaan pada Jumat (11/06/2021).

Acara berlangsung berkisar pukul 09.00 hingga 11.00 WIB. Dipandu oleh Mustika Agtin Bela Pertiwi sebagai MC, Acara pembukaaan dimulai dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya oleh seluruh peserta dan dilanjutkan oleh sambutan dari Mohammad Sarwo Edi selaku Koordinator Desa (Kordes). Sarwo menyampaikan bahwa tujuan dari KKN ini sebagai bentuk implementasi catur dharma perguruan tinggi Universitas Negeri Malang yaitu pengabdian masyarakat. Sambutan selanjutnya kemudian disampaikan Kepala Desa Rejosari Bp. Asis sekaligus meresmikan acara Pembukaan KKN UM Desa Rejosari Tahun 2021.

Sambutan sekaligus Peresmian acara Pembukaan KKN Desa Rejosari oleh Kepala Desa Rejosari Bapak Asis-dokpri
Sambutan sekaligus Peresmian acara Pembukaan KKN Desa Rejosari oleh Kepala Desa Rejosari Bapak Asis-dokpri
Setelah KKN diresmikan oleh Kepala Desa Rejosari, agenda selanjutnya adalah pemaparan program kerja beserta sesi diskusi dan Q & A oleh masing-masing penanggung jawab proker. Kelompok 03 KKN UM Desa Rejosari mengusung tema "Bentuk Nyata Pengabdian melalui Peningkatan Ekonomi Berbasis Digital" melalui kesepuluh program kerja berikut :

1. Branding UMKM Desa Rejosari

2. Pelatihan Microsoft (Excel, Word, & PowerPoint)

3. Pembuatan Aplikasi SSPD

4. Pelatihan Pembuatan Menu Makanan Inovatif

5. Pelatihan Pengembangan Minat dan Bakat 

6. Pembinaan Pemasaran Homestay

7. Pembinaan Pengelolaan Sampah dan Minyak Jelantah

8. Rasakan ( Rejosari Senam Akhir Pekan)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun