Mohon tunggu...
MuhardionoMM
MuhardionoMM Mohon Tunggu... Relawan - Penulis berita di bidang pendidikan, sosial budaya serta ekonomi ( UMKM)

Penulis / Reporter

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Terima Kasih Guru Kampung, Bagaimanakah Kabarmu Kini?

25 November 2020   14:50 Diperbarui: 25 November 2020   14:57 47
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pendidikan yang aku peroleh tak lepas dari guru di kampungku, ya.. saat aku masih duduk di bangku TK yang lokasinya tak jauh dari rumah. Mengajarkan baca tulis, melafalkan kata, permainan edukatif dan hingga Budi pekerti kudapatkan di Usia TK. Syair Puisi berikut kupersembahkan kepadamu wahai guru, Entah engkau masih hidup, ataukah engkau sudah berpulang kerumahNYA..

"Guru semasa Kecilku yang takkan terlupa

hanya doa dan harapan berjumpa denganmu

Sesekali Aku melintas disekolah itu

Sudah tak kutemukan Papan Nama sekolah

Bagaimanakah kabarmu kini?"

"Tutur lembutmu disaat engkau Mengajariku

Engkaupun membunggkukkan Badan demi Menggapaiku

Sesekali Aku merindukan sekolah itu

Sudah tak kutemukan Papan Nama sekolah

Bagaimanakah kabarmu kini?"


"Tanggap dan Cekatan saat ku menangis di dalam kelas

Tak Jijik engkau membantuku dikamar kecil

Sesekali Aku Mengingat Sekolah itu

Sudah tak kutemukan Papan Nama sekolah

Bagaimanakah kabarmu kini?"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun