Mohon tunggu...
Muhammad Sufi
Muhammad Sufi Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Mahasiswa

Seorang Mahasiswa dari Jakarta

Selanjutnya

Tutup

Games

Timnas Mobile Legends Indonesia Kembali Gagal dalam Meraih Medali Emas SEA Games 2022

2 Juli 2022   10:55 Diperbarui: 2 Juli 2022   11:19 230
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Games. Sumber ilustrasi: Unsplash

Timnas Esports divisi Mobile Legends SEA Games 2022 menyelesaikan pertandingan final, pada Jum'at (20/05/2022).

Kekalahan Timnas dari Filipina dengan skor akhir 2-1, kembali pada SEA Games 2019. Dimana, Indonesia juga meraih medali perak dan kalah dari tim Filipina.

Dengan hasil skor akhir 2-1 ini, maka Tim Esports Mobile Legends Indonesia ini harus puas, walau membawa medali perak.

Data Para Pemain Timnas Indonesia 

Pada Laga kali ini Tim Esports Mobile Legends Indonesia mengerahkan tim terbaiknya (sebelumnya sudah dilakukan seleksi ketat) yang terdiri dari, Alberttt (Albert Neilsen Iskandar), CW (Calvin Winata), R7 (Rivaldi Fatah), Sanz (Gilang), Vynnn (Calvin), Luminaire (Ihsan) dan Kiboy (Nicky Fernando). 

Masing-masing pemain memiliki role, Albert sebagai Jungler, CW sebagai GoldLaner, R7 sebagai ExpLaner, Vyn dan Kiboy sebagai Roamer, dan Luminaire juga Sanz sebagai MidLaner.

Jalannya Pertandingan Saat Final SEA Games 2022

5 pemain Timnas yang bermain untuk final kali ini yaitu Alberttt, Vyn, Sanz, CW dan R7. 

Pada pertandingan pertama pemilihan hero dari Tim Mobile Legends Indonesia, Alberttt sebagai jungler memilih hero akai, Vyn yang sebagai roamer menggunakan hero Angela, Sanz sebagai Midlaner menggunakan hero Lylia, CW sebagai Goldlaner menggunakan hero Popol & Kupa dan R7 sebagai ExpLaner memilih untuk menggunakan hero Masha.

Game pertama ini berpihak kepada Filipina, di mana waktu pertandingan berjalan selama 29 menit dengan skor akhir Filipina (17) dan Indonesia (8)

Berlanjut ke babak kedua, tim Indonesia akhirnya berhasil untuk menyamakan kedudukan dari ketertinggalan 1-0 menjadi 1-1.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Games Selengkapnya
Lihat Games Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun