Mohon tunggu...
Mochamad Ilham
Mochamad Ilham Mohon Tunggu... Mahasiswa - seorang mahasiswa

Menulis apa yang ingin ditulis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN Undip Sosialisasi tentang "Protokol Kesehatan"

2 Agustus 2021   13:46 Diperbarui: 2 Agustus 2021   14:08 79
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Semarang, (27/07/2021). Mahasiswa Universitas Diponegoro telah melakukan Kuliah Kerja Nyata (KKN) sejak tanggal 30 Juni. KKN dilakukan secara individu. Walaupun ditengah Pandemi saat ini, KKN tetap jalan dengan judul "Pemberdayaan Masyarakat di Tengah Pandemi COVID-19 Berbasis pada Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs)." dan dilakukan di Desa masing-masing.

Tentunya KKN ini berjalan dengan protokol kesehatan yang ketat karena memang saat ini kondisi di Indonesia sangat tinggi kasus Covid-19. Maka dari itu Mahasiswa Universitas Diponegoro melakukan sosialisasi tentang Protokol Kesehatan" dengan harapan warga sekitar mengerti betapa pentingnya "Protokol Kesehatan"

Berdasarkan data resmi COVID-19 Kota Semarang, Tercatat pada 27 Juli 2020, Terdapat total kasus pasien positif corona sebanyak 29.289. (Sumber : https://siagacorona.semarangkota.go.id/halaman/covid19) Jika tidak ada kesadaran dari diri masyarakat akan bahaya COVID-19 tidak mempungkiri pandemik ini akan bertahan lebih lama lagi. 

Masyarakat harus sadar bahwa dampak ini bukan hanya dalam aspek kesehatan aja, melainkan banyak aspek seperti ekonomi yang akan menurun terus menerus dan itu akan sangat berbahaya. Masyarakat harus di ingatkan pentingnya protocol kesehatan yang sudah di berikan standar nya oleh pemerintah setempat.

Dokpri
Dokpri

Poster sudah disiapkan untuk mendukung sosialisasi kepada warga. banyak sekali komunikasi antara warga dengan presentator. Poster di tempel di setiap pojokan gang dan warung-warung di sekitar area sosialisasi. diharapkan poster akan selalu di lihat warga dan menimbulkan dampak yang positif untuk penurunan COVID-19.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun