Mohon tunggu...
Mela Suprayanti
Mela Suprayanti Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

Mahsiswa semester 7 dari Universitas Pendidikan Indonesia di Kampus Purwakarta Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Selamat Ulang Tahun ke-67 Universitas Pendidikan Indonesia Tahun 2021

25 Oktober 2021   14:31 Diperbarui: 25 Oktober 2021   14:34 256
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tangkapan Layar Pribadi Dies Natalis Universitas Pendidikan Indonesia

Penulis :

Syaiful Fuada, S.Pd., M.T., Dosen Pembimbing Mata Kuliah Robotik untuk SD

Mela Suprayanti, Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Kampus Daerah Purwakarta

Universitas Pendidikan Indonesia adalah salah satu perguruan tinggi tertua di Indonesia, yang di dirikan pada tanggal 20 oktober 1954 di Bandung, yang diresmikan oleh menteri pendidikan pengajaran Mr. Muhammad Yamin. Semuala bernama perguruan tinggi pendidikan guru (GPTK). Gedung utama berada di sebuah villa yang bernama Villa Isola, yang merupakan gedung bekas peninggalan masa sebelum perang duania II. (pada masa perjuanga, melawan penjajah , gedung ini pernah dijadikan markas para pejuang kemerdekaan.

Kamis, 21 Oktober 2021 telah diadakan upacara melalui daring menggunakan aplikasi Zoom dan Youtube. Rangkaian kegiatan dalam acara ini terdiri dari upacara Diesd Natalis, Pengumuman Lomba dan penghargaan, pemberian hadiah, pidato kehormatan Guru Besar, pagelaran seni virtual, tasyakur dan Maulid Nabi Muhammad SAW. Penganugrahan gelang doctor honoris causa, wisuda gelombang III, dan Wisuda Gelombang III.

Tangkapan Layar beberapa prestasi Universitas Pendidikan indonesia (dokpri)
Tangkapan Layar beberapa prestasi Universitas Pendidikan indonesia (dokpri)
Dimasa pandemic covid-19 sekarang ini tetap berprestasi dan berinovasi. Dengan banyak mendapatkan penghargaan. Dari berbagai pengumuman penghargaan dan lomba, Bapak Syifaul fuada, untuk penghargaan Anugerah Inovasi 2021 dies Natalis ke-67.

Tangkapan layar penghargaan yang dimenangkan oleh Bapak Syaiful Fuada, S. Pd,. M.T. (Dokpri)
Tangkapan layar penghargaan yang dimenangkan oleh Bapak Syaiful Fuada, S. Pd,. M.T. (Dokpri)

Pidato yang disampaikan oleh Bapak Nadiem Makarim bahwasannya untuk mencapai Revolusi Industri 4.0 perlu adanya transformasi atau perubahan  dari berbagai sector pendidikan. Salah satunya adalah teknologi yang sesuai dengan perkembangan zaman. Ya! Karena saat ini teknologi yang banyak digunakan oleh masyarakat hampir seluruh dunia, dengan tujuan agar negara kita Indonesia tidak tertinggal jauh dari negara lainnya. Adanya mata kuliah Robotik Untuk Sekolah dasar dengan Dosen Pengampu Bapak Syaiful Fuada, S.Pd,. M.T., Universitas Pendidikan Indonesia Kampus Purwakarta telah banyak berkontribusi dan memberikan inovasi terkait bidang teknologi. Sehingga mahasiswa dapat memperdalam dalam mempelajari robot.

Penulis mengucapkan Selamat Ulang tahun universitas Pendidikan Indonesia yang ke-67. Terima Kasih dan selamat atas meraih berbagai penghargaan yang sangat luar biasa. Penulis berharap Universitas Pendidikan Indonesia tetap menjadi Universitas Yang Pelopor dan Unggul sesuai dengan visi dan misi UPI. Serta akan terus tumbuh menjadi Perguruan Tinggi Negeri yang melahirkan mahasiswa-mahasiswa yang berkualitas dan berinovasi yang dapat membantu membanggakan bangsa Indonesia di era 4.0 dan selanjutnya.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun