Mohon tunggu...
Marwah Asri Solehah
Marwah Asri Solehah Mohon Tunggu... Penulis - Mahasiswi PGPAUD FIP UPI

Disiplin diri adalah sebenar-benarnya wujud kebebasan yang terbaik, setiap kesulitan selalu ada kemudahan

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

KKN Tematik UPI Kelompok 96: Mengenalkan Makanan Tradisional kepada Anak Usia Dini

19 Agustus 2022   23:25 Diperbarui: 19 Agustus 2022   23:27 1435
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri
dokpri
dokpri
dokpri

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universtitas Pendidikan Indonesia Semester Genap 2021-2022 mengadakan Untuk mahasiswa melakukan kegiatan Kuliah Kerja Nyata dengan ketercapaiannya mahasiswa dapat mengambangkan pola / ide Program yang akan dijalani. Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Pendidikan Indonesia meberikan tema yaitu "Pemberdayaan Masyarakat Berbasis SDG's Desa dan memiliki tema 18 Program Kerja, 241 Kelompok serta DPL. Selanjutnya, disini dari Kelompok 96 KKN UPI dengan tema "Desa Tanggap Budaya" memiliki 29 Anggota dengan berbagai Program Kerja yang dimilki masing-masing mahasiswa.

Berdasarkan hal tersebut, salah satu dari Program Kerja yaitu tentang "Mengenalkan Makanan Tradisional kepada Anak Usia Dini di Lembaga PAUD yang ada pada Daerah Desa Margahayu Selatan, Kab. Bandung" Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Tanggal 25 Juli 2022 dengan jumlah siswa/ siswi sebanyak 30 Orang yang rentang usianya berada 3-5 tahun, serta ada 3 tenaga pendidik

Anak Usia Dini berada pada rentang usia 0-6 tahun yang tentu saja disebut "Golden Age" atau Usia Keemasan, pada masa tersebut sangat diperlukan stimulus yang baik untuk perkembangan sagala aspkenya. salah satunya mengapa penting mengenalkan makanan tradisional pada anak usia dini ? Ya, Pentingnya mengenalkan jenis makanan tradisional pada anak karena Mengenalkan makanan tradisional adalah salah satu cara mencintai daerah dan bangsa Indonesia.Anak Usia Dini perlu diajak dan diperkenalkan dengan makanan tradisonal dari beragam daerah yang berada di Indonesia. manfaatnya ialah dapat menambah wawasan atau pengetahuan anak terhadap makanan tradisional, untuk menanamkan citarasa kebudayaan anak sejak dini, anak mampu mengenali ciri khas makanan daerah sekitarnya, menumbuhkan sejak dini rasa cinta adat dan budaya melalui makanan tradisional yang mungkin sebelumnya anak sudah mencicipi makanan tersebut, makanan tradisional sudah banyak tersebar di Indonesia bisa jadi ciri khas makanan jajanan. 

Sebelum kegiatan dimulai tentu saja kami mempersiapkan Rancangan Kegiatan Pembelajaran yaitu : 

1. Tahap persiapan

2. Kegiatan Pembukaan

3.  Kegiatan Inti

4. Kegiatan Istirahat

5. Kegiatan Penutup

6. Evaluasi Kegaiatan

dokpri
dokpri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun