Mohon tunggu...
Marudut Hutabarat
Marudut Hutabarat Mohon Tunggu... Buruh - Terinspirasi untuk Menulis https://www.kompasiana.com/maruduthutabarat

BERKELANA DI DUNIA KERJA https://www.kompasiana.com/maruduthutabarat4338

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Selalu Bersyukur

3 Maret 2020   12:03 Diperbarui: 3 Maret 2020   12:15 79
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
IMAGE MARUDUT HUTABARAT--dokpri

Sampai kapan derita hidup ini akan berakhir, terkadang itu yang kerap terlintas dipikiran kita manusia.sebelum kita memahami dan mempelajari tujuan hidup apa dan bagaimana proses menjalaninya. Kita terlahir didunia ini atas kehendak yang kuasa Tuhan kita, yang artinya kita masih ditugaskan oleh Tuhan untuk menjalani kehidupan ini dengan beralaskan aturan dan kehendaknya. 

Hanya saja saat kita mengalami persoalan hidup kita tidak pernah menyadari bahwa itu yang membuat kita semakin kuat untuk menjalani hidup kedepan nya. Cobalah untuk mempelajari dari makna hidup yang sesungguhnya, agar kita selalu ingat untuk bersyukur. Dalam segala kondisi apapun yang kita alami setiap hari nya selalulah bersyukur kepada Tuhan, agar Nikmat Tuhan selalu ditambahkannya dalam kehidupan kita. Karena segala cobaan hidup yang selalu kita rasakan saat ini tidak  pernah melebihi batas dari kemampuan kita sendiri.

IMAGE MARUDUT HUTABARAT-dokpri
IMAGE MARUDUT HUTABARAT-dokpri
Seperti pengalaman saya,yang pernah saya rasakan dahulu dan alami pada saat dititik terendah pun saya saat itu dan benar-benar ingin putus asa dan tidak tahu mau berbuat apa lagi ternyata Tuhan tidak membiarkan saya berjalan sendiri.Tuhan selalu ada disamping saya untuk menopang dan menuntun setiap langkah saya,mulai saat itu juga saya menyadari kalau ternyata semakin kita ingat untuk bersyukur maka semakin bahagia hidup kita selamanya.

IMAGE MARUDUT HUTABRAT--dokpri
IMAGE MARUDUT HUTABRAT--dokpri
Untuk itu bagi sahabat semua,marilah kita hidup dengan sesalu bersyukur setiap saat,jangan pernah berputus asa dan ingin meninggalkan arena kehidupan meskipun tantangan hidup begitu berat. Karena Tuhan akan selalu mengiringi setiap langkah kita dimanapun kita berada.

Semoga Bermanfaat 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun