Mohon tunggu...
Marius Gunawan
Marius Gunawan Mohon Tunggu... Konsultan - Profesional

Tulisan sebagai keber-ada-an diri dan ekspresi hati

Selanjutnya

Tutup

Cerita Pemilih

Paradoks Sikap Prabowo Dalam Merayakan Kemenangan

19 April 2019   21:01 Diperbarui: 19 April 2019   21:33 235
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber gambar: tempo.co

Prabowo sudah menyatakan menang dengan angka yang sangat meyakinkan 62 %. 

Dia juga percaya bahwa sumber datanya pasti benar karena berdasarkan hasil perhitungan real count C1 plano dari orang kepercayaannya lewat survei internal. 

Dia bahkan sudah merayakan kemenangan dengan sujud syukur.

Namun Prabowo masih khawatir bahwa dirinya akan kalah. 

Juga masih mengancam akan melakukan perlawanan akan kekalahannya itu. 

Dua sikap ini nampaknya saling bertentangan. Dua sikap yang paradoksal.

Satu sisi yakin menang, namun di sisi lain, takut kalah.

Seharusnya jika sungguh yakin menang berdasarkan real count dengan angka yang begitu meyakinkan 62% Prabowo tinggal ongkang-ongkang kaki saja.

Tinggal teruskan saja mengumpulkan data real count tersebut supaya menjadi 100%. Lalu berdasarkan itu, buat konferensi pers yang menunjukkan metode dan angka yang didapat di setiap TPS. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerita Pemilih Selengkapnya
Lihat Cerita Pemilih Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun