Mohon tunggu...
Malisa Assuluuk
Malisa Assuluuk Mohon Tunggu... Guru - TARJAMAH, UIN SYARIFHIDAYATULLAH

Selalu Bersyukur

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pandangan Islam tentang Nuklir

1 Desember 2020   09:10 Diperbarui: 1 Desember 2020   09:15 599
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Mendengar kata nuklir tentu kita pasti langsung bisa menebak bahwa nuklir adalah sesuatu yg sangat ditakuti karna ledakan nya bisa merenggut nyawa dan mencemarkan lingkungan sekitar.

Nuklir adalah sebuah bagian dari  inti atom.

Nuklir sendiri digunakan sebagai senjata perang bagi negara-negara yang menekuni bidang pernukliran

Contohnya seperti negara Rusia yang ditakuti karna negara tersebut mempunyai senjata nuklir paling mematikan, sampai ada rumor yang mengatakan bahwa jika senjata nuklir yang dimiliki oleh Rusia di lepaskan maka bisa menghancurkan suatu kota.

Selain digunakan untuk senjata perang nuklir juga sangat bermanfaat bagi manusia karna digunakan untuk PLTN dan bisa juga digunakan untuk keberlangsungan hidup manusia.

Jadi tentang apakah ada larangan penggunaan senjata nuklir dalam  Al Quran ? dalam surat Hadid dijelaskan bahwa besi digunakan untuk menciptakan senjata perang. Ini bisa digunakan untuk kebaikan atau keburukan. Tujuan baiknya adalah menjaga perdamaian, dan tujuan buruknya adalah membunuh orang lain.

Dan ada aturan sebagai dasar nya , Al Qur'an berfirman dalam surat Al Maidah ayat 5

Barangsiapa yang membunuh seorang manusia, bukan karena orang itu (membunuh) orang lain, atau bukan karena membuat kerusakan dimuka bumi, maka seakan-akan dia telah membunuh manusia seluruhnya. Dan barangsiapa yang memelihara kehidupan seorang manusia, maka seolah-olah dia telah memelihara kehidupan manusia semuanya.

Penjelasan singkatnya dari inti surat Al Maidah

Jangankan senjata nuklir, aturan ini berlaku untuk senjata apapun. Jika kamu membunuh satu saja manusia tak bersalah, baik itu Muslim atau non-Muslim, maka seakan-akan kamu telah membunuh seluruh manusia di muka bumi. Dan jika kamu menyelamatkan nyawa seorang manusia, maka seakan-akan kau telah menyelamatkan seluruh manusia di muka bumi.

Jangankan senjata nuklir, aturan ini berlaku untuk senjata apapun. Jika kau membunuh satu saja manusia tak bersalah, baik itu Muslim atau non-Muslim, maka seakan-akan kau telah membunuh seluruh manusia di muka bumi. Dan jika kau menyelamatkan nyawa seorang manusia, maka seakan-akan kau telah menyelamatkan seluruh manusia di muka bumi.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun