Mohon tunggu...
Linatul Qolbiyah
Linatul Qolbiyah Mohon Tunggu... Guru - Mahasiswi

Bismillah

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Harapan untuk Indonesia

7 Desember 2019   13:57 Diperbarui: 24 September 2020   11:34 322
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Photo by Thiago Rocha on Unsplash

Impian adalah cita-cita, dan cita-cita menganjurkanmu untuk bersabar. Setiap orang pasti mempunyai harapan dan mimpi, dan semua orang di Negara ini pasti mempunyai impian dan harapan untuk Indonesia. Yang didalam Negara Indonesia banyak kekayaan, sumber daya alam yang melimpah. 

Budaya yang saling menghormati diIndonesia seperti wajib, dan itu sangat kental didaerah manapun di Indonesia. Sehingga Indonesia dikenal dengan kemajemukan suku dan bertoleransi tinggi, dan semua itu tidak menjadi suatu perbedaam melainkan perbedaan itu menjadikan sikap toleransi juga akan memunculkan sikap saling menghargai Budaya dan daerah lain. Serta perbedaan itu telah dipersatukan oleh "Bahasa Indonesia" yang telah menjadi alat pemersatu suku di Indonesia. 

Banyak harapan bangsa untuk kedepannya. Yang paling utama agar Indonesia bisa lebih maju lagi dalam segala bidang di bidang pendidikan, banyak anak-anak yang terlantar diluar sana, tidak mendapatkan pendidikan yang layak. 

Seharusnya menambahkan sekolah gratis bagi yang tidak mampu. Dan rumah sakit gratis, agar rakyat yang tidak mampu, juga bisa mendapatkan pengobatan yang layak. Juga harga bahan pokok dan pangan bisa distabilkan dan dapat diturunkan. 

Dan juga, jangan Jakarta saja yang harus diperhatikan, banyak daerah-daerah lain yg harus juga diperhatikan. Seperti jalan raya yang jalannya masih berlubang dan masalah sampah. Indonesia juga harus bebas dari sampah. 

Dan satu lagi yang sangat-sangat di harapkan oleh bangsa, agar Imdonesia bebas dari korupsi dan Narkoba, dengan syarat kita mempunyai komitmen dan semangat tinggi untuk melakukannya lagi.

Selain harapan untuk Indonesia, ada impia, karena seseorang pasti mempunyai mimpi. Jika mimpi Indonesia terwujud, pasti semua akan merasakan kenikmatan yang sudah dilakukan bersama-sama. 

Sumber daya Indonesia dan kecerdasannya terungguli oleh negara lain, Indonesia menjadi pusat pendidikan teknoligi dan peradaban dunia, Indonesia menjadi Negara yang maju, mandiri, yang paling berepngaruh di Asia tenggara. 

Masyarakat juga menjunjung tinggi pluralisme, berbudaya, religius, menjunjung tinggi nilai-nilai etika. Tujuan impian ini terhadap Indonesia, agar kita tau bagaimana Indonesia kedepannya. 

Impian bisa dicapai dengan kerja keras, integritas, etos kerja, kejujuran, sehingga kita dapat bersaing dengan bangsa lain. Kompetisi adalah tantangan. Saya yakin kita mampu mewujudkan impian itu.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun