Mohon tunggu...
Anggraeny
Anggraeny Mohon Tunggu... Penulis - Tarot Advicer dan Blogger

Empowered Taror Advicer, pemerhati spiritual, Gaya Hidup, Astrologi, seni dan budaya Pemilik akun IG @anggraenytarot, dan pengasuh web www.anggraenytarot.com JIka ingin kontak personal hubungi WA 081232067526

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup

8 Saran Kartu Tarot agar Terlepas dari Jerat Hutang

11 Agustus 2020   11:32 Diperbarui: 11 Agustus 2020   13:09 380
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Wheel of Fortune & Ace of Wands (dok.Pri)

Hutang telah menjadi hal yang lumrah , bahkan tidak jarang orang punya slogan, "Kalau tidak punya hutang, maka hidup terasa kurang." Pola pikir ini bisa dimaklumi, sebab saat ini sangat umum menjadikan uang hasil hutang sebagai modal kerja. Namun menjadi tidak wajar saat hutang sudah mencekik leher dan membuat hidup tidak tenang.

Sebagai Tarot Reader, saya seringkali dimintai pendapat dan saran terkait masalah hutang oleh klien saya. Berikut ini adalah beberpa saran  yang pernah saya berikan pada mereka berdasarkan pembacaan kartu tarot. Semoga setidaknya saran ini bisa membantu anda para pembaca Kompasiana yang mungkin sedang terjerat hutang, sebagai bahan refleksi diri dan pada akhirnya menemukan solusi.

Wheel Of Fortune

Kata Kunci Tarot ini : Tidak ada yang abadi. Tanamkan Keyakinan bahwa dalam setiap kesulitan selalu ada jalan keluar.

Kartu ini bermakna dalam kehidupan ada saatnya di bawah, ada saatnya di atas. Hutang yang mencekik membuat anda di posisi terendah. Namun dengan upaya  sungguh sungguh posisi anda akan perlahan naik. 

Tentunya menggerakkan roda nasib ke arah yang lebih baik, tidaklah semudah membalik telapak tangan. Perlu usaha keras dan motivasi  kuat. Tanpa usaha keras, motivasi kuat, anda akan gagal. Keyakinan diri untuk mampu menemukan solusi sangat diperlukan.

Ace Of Wands

Kata Kunci Tarot Ini : Rencanakan perbaikan keuangan dan kerjakan dengan sungguh sungguh.

Sekarang bukan lagi saatnya anda larut dalam kekhawatiran. Buat restrukturisasi utang, serta rencanakan pembayaran dengan rutin dan konsisten. Jadikan Nominal hutang yang masih ada sebagai cambuk untuk bekerja lebih giat. Posisikan bayar hutang sebagai prioritas dan hindari segala bentuk penundaan.  Konsisten dan kesungguhan merupakan  kunci penting keluar dari belitan hutang.

4 of Pentacles & 5 of Pentacles (dok.Pri)
4 of Pentacles & 5 of Pentacles (dok.Pri)
4 of Pentacles

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun