Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Asistensi Mengajar: Membangun Koneksi Emosional dan Intelektual Melalui Kegiatan Asistensi Mengajar yang Berdampak Positif

8 Desember 2023   10:18 Diperbarui: 8 Desember 2023   10:26 54 0
Asistensi mengajar merupakan bentuk kegiatan pembelajaran yang dilakukan oleh mahasiswa khusunya mahasiswa Universitas Negeri Malang secara kolaboratif di bawah bimbingan guru dan dosen pembimbing di satuan pendidikan formal. Aktivitas asistensi mengajar di satuan pendidikan ini dilaksanakan selama 1 semester (setara 20 SKS) dengan waktu pelaksanaan kurang lebih 20 minggu.  Tujuan dari program asistensi mengajar antara lain untuk membantu meningkatkan kualitas pendidikan serta relevansi pendidikan dasar dan menengah dengan pendidikan tinggi sesuai dengan perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi serta untuk mendiseminasikan produk-produk pembelajaran. Pengalaman Asistensi Mengajar ini banyak memberikan masukan kepada saya tentang proses pembelajaran di kelas, bukan hanya teori tetapi juga aksi nyata dengan terjun langsung ke lapangan dan merasakan proses pembelajaran yang sesungguhnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun