Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud Pilihan

Krisis Identitas Anak di Sekolah Berbasis Internasional

18 Januari 2021   18:00 Diperbarui: 18 Januari 2021   18:04 241 1
Kalimat “Where are you really from?”  Adalah kalimat pertanyaan yang menimbulkan kebingungan bagi sebagian anak. Apa yang dia tanyakan? Apa maksudnya? Apakah pertanyaannya itu adalah asal negara? Dimana saya lahir? Dimana saya tinggal sekarang?  Atau dimana orang tua saya tinggal? Kita sudah mengenal persoalan ini dengan anak-anak TCK (Third Culture Kid). TCK adalah anak yang tinggal bersama orang tua di luar negara asalnya atau di luar kebudayaan asal orang tuanya dalam kurun waktu yang cukup lama.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun