Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story Pilihan

Perkenalkan Potensi Wisata Baru di Kerinci, Jambi

26 Oktober 2017   00:57 Diperbarui: 26 Oktober 2017   01:09 3673 3
Mendengar nama provinsi Jambi, sebagian orang mungkin langsung mengasosiasikannya dengan keberadaan Suku Anak Dalam (SAD). Lalu bicara soal potensi-potensi wisatanya yang paling populer tentu saja ada kabupaten Kerinci. Itu wajar karena di kabupaten ini terdapat obyek wisata yang bisa dikatakan cukup lengkap. Beberapa paling terkenal misalnya Taman Nasional Kerinci Seblat (TNKS), Gunung Kerinci, Danau Gunung Tujuh, Air Terjun Telun Berasap, Kebun Teh Kayu Aro, Danau Kaco dan Danau Kerinci.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun