Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan Pilihan

Kordinasi BI dan OJK dalam Mengawasi Sistem Keuangan Indonesia

20 November 2014   19:31 Diperbarui: 17 Juni 2015   17:18 1579 5

Pada tahun 1997-1998 ,kawasan Asia terutama negara-negara di Asia tenggara dilanda krisis moneter. Krisis ekonomi dimulai pertengahan tahun 1997 dimana semua perekonomian Negara- negara Asean terpuruk oleh krisis ekonomi yang disebabkan oleh depresiasi mata uang Negara-negara Asean terhadap dollar Amerika. Terkhusus bagi Indonesia, dampak dari terjadinya krisis moneter yang kemudian berlanjut pada krisis ekonomi dan politik (runtuhnya rezim orde baru), telah menyebabkan kerusakan yang cukup signifikan terhadap sendi-sendi perekonomian nasional secara menyeluruh.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun