Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Jaga Konsistensi Kebaikan dan Kebersihan Kata "Berjama'ah"

28 Januari 2021   13:31 Diperbarui: 28 Januari 2021   13:47 266 8
Kata "jama'ah" diambil dari kata al-ijtima' yang memiliki arti "kumpul, bertemu, bergabung, bersatu, interaksi antar masyarakat". Oleh karena itu, jama'ah dapat diartikan sebagai sejumlah orang yang berkumpul, dikumpulkan oleh satu tujuan yang keseluruhannya berniat ibadah sangat POSITIF. Sebuah perkumpulan yang tidak memiliki tujuan positif tertentu tidak bisa disebut dengan jama'ah. Dapat diartikan jika Berjama'ah didalam masjid sebagai pelaksanaan ibadah secara bersama-sama yang dipimpin oleh seorang imam.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun