Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Dukung Potensi Goa Paseban, Mahasiswa KKN UNDIP Membuat Site Plan Wisata Minat Khusus

13 Februari 2023   07:55 Diperbarui: 13 Februari 2023   08:08 251 0
Sumberagung, Wonogiri (03/02/2023). Desa Sumberagung merupakan desa yang menyimpan banyak potensi wisata alam. "Sebenarnya desa ini punya banyak potensi untuk dikembangkan jadi wisata tapi memang belum ada konsepnya" Ujar Pak Tri, salah satu perangkat Desa Sumberagung.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun