Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Agama dan Kepercayaan Masyarakat Nusantara

24 Oktober 2021   20:12 Diperbarui: 24 Oktober 2021   20:17 774 1
Di Nusantara, telah berkembang banyak agama dan kepercayaan. Tapi hanya ada 6 Agama resmi yang diakui oleh pemerintah, agama resmi ini adalah Islam, Hindu, Budha, Kristen, Konghucu, dan protestan. Agama-agama ini merupakan agama pendatang di Indonesia yang kemudian dijadikan agama resmi oleh pemerintah. Lalu, bagaimana agama Indonesia sebelum agama pendatang ini muncul ? Agama Nusantara atau agama lokal sebelumnya lebih kepada kepercayaan animistik, atau yang biasa disebut animisme atau dinamisme. Mereka percaya pada hal hal yang dianggap memiliki kekuatan, mereka mengadakan ritual untuk pemujaan. Seperti memberikan sesajen pada Dewi Sri yang dianggap Dewi kesuburan, memberikan sesajen pada laut untuk memudahkan mereka saat berlayar, atau mengitari gunung untuk mengharapkan kelancaran tani mereka. Inilah agama atau kepercayaan masyarakat Nusantara sebelum agama resmi datang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun