Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Kebijakan yang Terkesan Terlalu Memaksakan Kehendak (Jurnal Ilmiah)

12 Maret 2012   14:06 Diperbarui: 25 Juni 2015   08:10 515 0

Kita tahu Bangsa Indonesia sejak dahulu lebih dikenal dengan tradisi lisan daripada tradisi menulis. Kultur asli bangsa Indonesia itu bisa lihat misalnya di tengah-tengah masyarakat dengan menjamurnya tempat tongkrongan. Jika di desa kita akrab dengan istilah ‘diskusi kedai kopi’, di kota-kota besar, sebut saja Medan, tempat tongkrongan tersebut tumbuh ibarat jamur di musim hujan. Hal tersebut mencerminkan masih kuatnya tradisi lisan di Indonesia. Maka tidak salah jika penulis berpendapat bahwa tradisi menulis masih belum melekat pada masyarakat Indonesia.Terlebih jika kita melihat dalam dunia pendidikan kita,bisa dikatakan hanya orang tertentu saja yang gemar menulis.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun