Mohon tunggu...
KOMENTAR
Financial

Mengenal Aggregate Expenditure dan Perannya dalam Ekonomi

26 September 2023   09:41 Diperbarui: 26 September 2023   10:02 318 0
Dalam analisis ekonomi makro, agregate expenditure (pengeluaran agregat) merujuk pada jumlah total pengeluaran yang dikeluarkan dalam perekonomian suatu negara pada suatu periode waktu tertentu. Konsep ini penting untuk memahami bagaimana pengeluaran mempengaruhi output dan tingkat aktivitas ekonomi secara keseluruhan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun