Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Kiat Mengatasi Ketombe yang Bikin Resah

27 Juni 2017   06:49 Diperbarui: 27 Juni 2017   09:23 338 0
Ketombe adalah salah satu bentuk peradangan kulit (dermatitis) kronis di kepala. Penyebabnya bisa berbagai faktor yang berbeda dan karenanya tidak bisa diatasi dengan shampoo atau obat luar saja. Umumnya dihubungkan dengan kondisi yang disebut seborrhea, yaitu pengeluaran minyak berlebihan oleh kelenjar sebaceous (kelenjar minyak kulit). Minyak inilah yang mengikat sel-sel mati pada kulit kepala menjadi plak pembentuk serpihan berwarna perak keabu-abuan, yang kita sebut ketombe.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun